Jogja (MQFM) – Inspektorat Jenderal Kementerian Agama (Itjen Kemenag) akan memperkuat kapabilitas Satuan Pengawasan Internal (SPI) pada Perguruan Tinggi Keagamaan Negeri (PTKN). Inspektur Jenderal Kemenag Faisal Ali Hasyim mengatakan bahwa sebelumnya program penguatan SPI tersebut telah dilakukan pada 7 PTKN, sedangkan pada…
Jogja (MQFM) – Direktorat Guru dan Tenaga Kependidikan (GTK) Madrasah Kemenag tengah menyiapkan aturan atau regulasi penguatan peran pengawasan madrasah berbasis digital. Direktur GTK Madrasah Kemenag Thobib Al Asyhar mengatakan bahwa pihaknya berharap, regulasi pengawasan madrasah berbasis digital tersebut mampu menyelesaikan berbagai…
Jogja (MQFM) – Presiden Iran Ebrahim Raeisi mengecam keras tindakan pihak berwenang Amerika Serikat yang menangkap puluhan mahasiswa karena menghadiri aksi Pro-Palestina. Bahkan terdapat sejumlah mahasiswa yang dikeluarkan dari Universitas akibat keikutsertaannya dalam aksi protes tersebut. Raeisi mengatakan bahwa dengan melakukan penangkapan…
Jogja (MQFM) – Pemerintah Arab Saudi mulai mengeluarkan izin haji domestik yang berlaku bagi warga lokal maupun Warga Negara Asing (WNA). Laman berita Gulf News menjelaskan bahwa izin ibadah haji domestik akan dikeluarkan melalui platform pemerintah bernama Absher dan situs resmi Kementerian…
Jogja (MQFM) – Negara Maroko mengecam tindakan penyerbuan Masjid Al-Aqsa di Yerusalem Timur yang dilakukan oleh beberapa penduduk ilegal Israel. Kementerian Luar Negeri Maroko mengatakan bahwa pihaknya menilai tindakan penyerbuan oleh penduduk ilegal Israel tersebut merupakan praktik provokatif yang telah melanggar kesucian…
Jogja (MQFM) – Direktorat Jenderal Pendidikan Islam Kementerian Agama (Kemenag) mulai mencairkan Dana Bantuan Operasional Sekolah (Dana BOS) untuk pesantren sebesar Rp.220 miliar. Direktur Pendidikan Diniyah (Pondok Pesantren Ditjen Pendidikan Islam) Waryono Abdul Ghafur mengatakan bahwa pemberian dana BOS pesantren tersebut bertujuan…
Jogja MQFM – Manajer Riset The Indonesian Institute Arfianto Purbolaksono menilai bahwa putusan mahkamah konstitusi dalam sidang perkara Perselisihan Hasil Pemilihan Umum (PHPU) Pilpres 2024, bisa menjadi catatan perbaikan dalam penyelenggaraan pemilu selanjutnya. Arfianto mengatakan bahwa salah satu poin yang terpenting yakni…
Jogja MQFM – Ketua Umum Partai Nasdem Surya Paloh menyebut bahwa pihaknya berkomitmen untuk membantu pemerintahan Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka, dengan bergabung ke dalam koalisi Prabowo. Surya Paloh mengatakan bahwa alasannya bergabung dengan koalisi Prabowo hanya untuk berkontribusi membangun pemerintahan yang kuat demi…