Hakim perintahkan penyidikan perkara Novanto dihentikan

SAHABAT MQ — Proses penyidikan kasus dugaan korupsi pengadaan proyek e-KTP oleh Ketua DPR RI Setya Novanto diperintahkan untuk dihentikan oleh hakim tunggal praperadilan Novanto Cepi Iskandar. Juru Bicara KPK Febri Diansyah mengatakan, KPK akan menghormati putusan hakim terkait proses penyidikan yang…

Sekolah Luar KRB Gunung Agung Terima Anak-Anak Pengungsi

SAHABAT MQ — Sekolah luar kawasan rawan bencana dan sekolah dalam  kawasan rawan bencana terima anak-anak pengungsi Gunung Agung. Kepala Biro Hubungan Masyarakat dan Protokol Sekretaris Daerah Provinsi Bali Dewa Gede Mahendra Putra mengatakan, hal tersebut berkaitan dengan  intruksi Gubernur yang membahas …

Jokowi Tegaskan Pentingnya Tingkatkan Kesejahteraan Petani

SAHABAT MQ — Presiden Joko Widodo (Jokowi) menekankan pentingnya meningkatkan kesejahteraan para petani. Hal tersebut disampaikan Presiden saat mengunjungi para petani yang tergabung dalam Serikat Paguyuban Petani Qaryah Thayyibah (SPPQT). Jokowi mengatakan, kesejahteraan petani merupakan salah satu hal utama yang harus menjadi…

BSSN Diharapkan Dapat Membentuk Badan Siber Untuk Cegah Hoax Saat Pemilu

SAHABAT MQ — Keberadaan Badan Siber dan Sandi Negara (BSSN) sangat dibutuhkan saat pemilu 2019, dan Pemilihan Kepala Daerah pada 2018 mendatang. Ketua lembaga Riset Keamanan Siber dan Komunikasi (CISSReC) Pratama Persadha mengatakan, peran penting BSSN, yakni meningkatkan perlindungan terhadap infrastruktur kritis,…

Kapolda dan BNN DIY Bekerja Sama Lakukan Pengawasan Masuknya Pil PCC

SAHABAT MQ — Kepolisian Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) dan Badan Narkotika Nasional (BNN) berkoordinasi mengintensifkan pengawasan masuknya pil "Paracetamol Caffeine Carisoprodol" (PCC) di DIY. Kepala bidang humas Polda DIY AKBP Yulianto mengatakan, modus peredaran pil PCC tersebut sama dengan obat lainnya, yakni…

DPR-Pemerintah Diharapkan Percepat Ratifikasi Larangan Senjata Nuklir

SAHABAT MQ — Institute International Studies Universitas Gadjah Mada (UGM) Yogyakarta berharap DPR dan pemerintah Republik Indonesia tidak terlalu lama dapat meratifikasi traktat larangan senjata nuklir. Peneliti Institute of Internastional Studies (IIS) UGM Muhadi Sugiono mengatakan, traktat yang sudah ditandatangani ini, diharapkan…

Menlu Retno Raih Penghargaan Dari PBB

SAHABAT MQ — Menteri Luar Negeri RI Retno Marsudi menerima penghargaan agen perubahan untuk kesetaraan gender dan pemberdayaan perempuan dari Badan Urusan Perempuan PBB di Markas PBB New York, AS 20 September lalu. Retno mengatakan, pihaknya bersyukur, karena diplomasi kemanusiaan dan perdamaian…

Jasa Marga:Tidak Ada PHK Massal Imbas Nontunai

SAHABAT MQ — PT Jasa Marga selaku operator jalan tol memastikan tidak akan ada Pemutusan Hubungan Kerja (PHK) massal dari diterapkannya program transaksi nontunai. Hubungan Masyarakat Pusat PT Jasa Marga Dwimawan Heru mengatakan, sekitar 742 petugas kolektor akan diberdayakan untuk keperluan pelayanan…