SAHABAT MQ — Menteri Dalam Negeri Tjahjo Kumolo mengatakan, pengawasan pengelolaan dana desa perlu ditangani secara serius dengan melibatkan elemen penting di pemerintahan. Banyaknya kasus penyalahgunaan dana desa yang digelontorkan oleh pemerintah pusat sejak 2015, merupakan cermin bahwa dana desa belum efektif, efisien dan transparan di daerah.
Dilansir Republika, selama 2016, Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi, mencatat sedikitnya 900 kasus dugaan penyalahgunaan dana desa.
Editor : Latifah
Sumber : Republika